Tips Cara Mendedel Resliting Jaket Agar Kain Tidak Molor

Tips Cara Mendedel Resliting Jaket Agar Kain Tidak Molor

Salam menjahit untuk semua tentunya sobat pasti mempunyai pakaian seperti jaket misalnya. Nah jika jaket sobat keadaannya sudah rusak dibagian Resliting mungkin sobat sudah tidak mau memakainya lagi, padahal jaket tersebut adalah salah satu jaket sobat yang kamu sukai. Hanya saja dibagikan Resliting saja yang rusak.
https://caramenjahitpakaian.blogspot.com/2018/11/tips-cara-mendedel-resliting-jaket-agar-kain-tidak-molor.html
Cara menjahit pakaian.blogspot.com

Nah langsung saja berikut ini saya ingin memberikan tutorial salah satu yang tidak kalah pentingnya bagaimana cara untuk permak atau Mendedel resliting jaket Agar kain tidak molor. Sebelum melakukan persiapkanlah dahulu beberapa alat berikut ini.

1. Alat pendedel
2. Gunting 
3. Silet/kater
4. Jarum pentul
 Cara Mendedelnya ambil salah satunya alat yang dibutuhkan seperti alat pendedel misalnya didedel dari bawah lalu naik keatas.
Jangan sampai sobat Mendedel dengan cara brutal misalnya kain jaket ditarik dari bawah lalu naik keatas,cara itu akan menimbulkan kain jaket sobat jadi molor. Kalau Resliting dipasangkan lagi pada jaket tersebut panjangnya tidak sama antara bagian luar dengan furingnya. Begitu juga permaknya juga susah. Makanya kalo dedel jangan sampai ditarik.

Nah demikianlah tutorial caranya dedel Resliting Jaket Agar Kain tidak bisa molor.terimakasih semoga bermanfaat.


Related Posts:

0 Response to "Tips Cara Mendedel Resliting Jaket Agar Kain Tidak Molor"

Posting Komentar